Senin, 11 Agustus 2014

MK Kembali Gelar Sidang Sengketa Pilpres Hari Ini


Interogasi - Jakarta - Hari ini digelar sidang sengketa Pilpres 2014 di gedung MK lantai 2, Jl Medan Merdeka Barat, Jakarta Pusat, Senin (11/5/2014) mulai pukul 09.00 WIB.

Dari kubu pemohon pasangan Prabowo Subianto-Hatta Rajasa, termohon KPU, dan terkait pasangan Joko Widodo-Jusuf Kalla masing-masing pihak mengajukan 25 saksi yang siap memberikan keterangannya.

Pada sidang sebelumnya, pihak Prabowo-Hatta telah menghadirkan saksi dari Provinsi Jawa Timur, Jawa Tengah dan DKI Jakarta sejumlah 25 orang.

Pihak terkait meminta para pendukungnya untuk tetap menjaga ketertiban hingga sampai sidang berakhir.

Bagikan

0 coment rios: